Publikasi Seminar Kesehatan Pengelolaan, Pengawasan dan Pemeliharaan ALKES di Masa Pandemi

Publikasi Seminar Kesehatan Pengelolaan, Pengawasan dan Pemeliharaan ALKES di Masa Pandemi



RSUD Banyumas bekerjasama dengan IKATEMI DPC Banyumas dengan bangga mempersembahkan seminar kesehatan dengan tema 

"PENGELOLAAN, PENGAWASAN DAN PEMELIHARAAN PERALATAN KESEHATAN DIMASA PANDEMI COVID - 19"

Akan menghadirkan Pakar dan Praktisi Elektromedis di bidangnya.

 

Pembicara :


1. Winda Wirasa, ST.MT 

Ketua DPP IKATEMI 

Materi : " Kompetensi elektromedis " 


2. Angguh Gubawa ,ST.MT 

Direktorat Pengawasan Alkes dan PKRT

Materi : " Pengawasan dan pemeliharaan alkes di Fasyankes pada masa pandemi Covid - 19" 


3. Dimas Indra Prasetya 

Praktisi Elektromedis 

Materi :  " Aplikasi dan pemeliharaan ventilator di ruang isolasi " 


4. Fendari Ardani 

Praktisi Elektromedis 

Materi : perawatan dan penanganan awal kerusakan peralatan NICU  Drager " 


5. Ari Ramli .AMTE 

Praktisi Elektromedis

Materi : " Teori dasar praktek pemeliharaan dan troubleshooting CPAP" 


6. Agusta Iswan Maryandika . A.Md.T

Praktisi Elektromedis

Materi : " Teori dasar dan pemeliharaan Bedside Monitor " 


Moderator : 

1.  Koko Setiyanto, S.T 

Elektromedik RSUD Banyumas 

2. Tiar Prilian, S.T 

Elektromedik RSUD Banyumas 


Registrasi sekarang 

 http://bit.ly/ZoomAtem210421


Acara live via aplikasi Zoom


Hari /Tanggal : Rabu , 21 April 2021

Pukul : 08.00 WIB sampai 14.15 WIB

Free registrasi dan dapatkan 2 SKP IKATEMI

0 Komentar